blog-image


PARA PENJUAL BUKU TULIS DADAKAN MEMBANJIR DI KOTA MOJOKERTO Ada pemandangan yang beda menjelang tahun tahun ajaran baru. Disepanjang jalan, banyak bermunculan Pedagang Kaki Lima (PKL) yang menjual buku tulis. Dari yang hanya sekedar menambah penghasilan, sampai pengangguran yang mengharapkan berkah tahun ajaran baru.
Ketika kita melintas di sepanjang jalan A.Yani pada waktu sore hari, di sepanjang jalan itu akan tampak puluhan penjual buku…

200 Becak Ikuti Pawai Harganas

  • Post byee kota 30 June 2006
blog-image

Dua ratus Abang Becak, 50 Kader KB, dan para petugas Penyuluh KB mengikuti pawai becak, dalam rangka memperingati Hari Keluarga Nasional Ke-XIII Kota Mojokerto.
Kegiatan yang yang diprakarsai Dinas KB dan KS Kota Mojokerto tersebut, menurut Kepala Dinas KB dan KS Kota Mojokerto, Dra. Hj. Lilik Djuwarti bertujuan untuk meningkatkan kepedulian Pemerintah, masyarakat, dan LSM terhadap program Keluarga Berencana, guna mewujudkan keluarga berkualitas.…

blog-image


Dalam rangaka untuk meningkatkan unjuk kerja para pejabat negara dan pejabat struktural di Linkungan Pemkot Mojokerto berbagai upaya telah dilaksanakan oleh Walikota melalui BKD sebagai unit pelaksana. Diantaranya adalah melalui General Check Up untuk Pejabat mulai dari Esselon IV sampai dengan pejabat Esselon II diseluruh Unit Kerja Pemerintah Kota Mojokerto.
Kegiatan General Check Up ini menjadi kegiatan rutin tiap tahun bagi para pejabat…

Pemkot Gebrak Wajar 12 Tahun

  • Post byee kota 29 June 2006
blog-image


Dewan Sepakat, Dianggarkan Tahun Depan
MOJOKERTO - Setelah mengantongi Tuntas Paripurna untuk wajib belajar (Wajar) sembilan tahun, ke depan Pemkot Mojokerto nmenggebrak dengan melaksanakan program Wajar 12 tahun. Tak hanya sebatas wacana atau umbar janji, namun program tersebut secara resmi telah dicanangkan Walikota Mojokerto, Abdul Gani Soehartono di ruang sidang DPRD, hari Selasa (27/6) kemarin.
Kepada wartawan Abdul Gani mengatakan,…