Berangkat Pertama 8 Desember 2005

blog-image

BERANGKAT PERTAMA 8 DESEMBER 2005 Departemen Agama (Depag) menjadwalkan pemberangkatan jamaah calon haji (JCH) tahun 2006 ke Tanah Suci mulai tanggal 8 Desember 2005, yang terbagi dalam 480 kelompok terbang (Kloter) selama 28 hari penerbangan. Zakaria Anshar, Direktur Penyelenggaraan Haji Depag menjelaskan JCH yang menuju Tanah Suci tahun ini berkisar 200.000 jamaah, yang terdiri dari JCH biasa dan JCH plus. “Di antara seluruh kloter, 282 kloter…

Diputar Tahun Depan

blog-image

DIPUTAR TAHUN DEPAN Sesuai dengan hasil rapat kerja Pengurus PSSI Kota dengan anggota klub telah dicapai kesepakatan kalau kompetisi antar klub akan digelar tahun depan. Ini disampaikan oleh Ketua Umum PSSI Kota Hendro Suwono yang juga Wakil Walikota, Rabu (7/9) di ruang kerjanya. Ini berarti Pengurus PSSI Kota akan menggelar kompetisi antarklub bagi anggotanya di tahun 2006. Alasan digelarnya kompetisi antarklub tahun depan dengan berbagai pertimbangan.…

Donor Darah Dalam Rangka Hut Lantas

blog-image

DONOR DARAH DALAM RANGKA HUT LANTAS Serangkaian kegiatan telah dilaksanakan Polres Mojokerto dalam sepekan awal September kemarin. Kegiatan berupa anjangsana ke Panti Anak Yatim di Wates dan ke Panti Werdha, kerja bhakti di Taman Makam Pahlawan (TMP), serta donor darah bagi anggotanya. Kegiatan dimaksud dalam rangka memeriahkan HUT Lantas yang ke 50, tepatnya tanggal 22 September 2005. Puluhan anggota Polres Mojokerto secara sukarela mendonorkan…

blog-image

Pengajian Umum Memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW Pengajian umum memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1426 H, telah diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Mojokerto Selasa, (6/9) bertempat di Gedung Olah raga dan Seni Mojopahit Mojokerto. Acara dihadiri Ketua dan Anggota DPR, Wakil Walikota, Ketua Majelis Ulama Kota Mojokerto, Karyawan/Karyawati, serta para alim ulama, menurut Walikota Ir. H. Abdul Gani Suhartono,…